Diposting oleh
SABDA GURU
pada tanggal
PROSES PENGORGANISASIAN DAN ASPEK-ASPEKNYA Memahami Organisasi Organisasi mempunyai dua pengertian yang pertama adalah menandakan suatu lembaga atau kelompok fungsional, seperti organisasi sekolahan, rumah sakit atau suatu perkumpulan olahraga. Pengertian kedua berkenaan dengan proses pengorganisasian. Pengorganisasian (organizing) merupakan proses penyusunan struktur organisasi yang sesuai den g an tujuan organisasi, sumber daya sumber daya yang dimilikinya, dan lingkungan yang melingkupinya. Dua aspek utama proses penyusunan struktur organisasi adalah Dep artementalisasi dan pembagian kerja. Departementalisasi merupakan pengelompokan kegiatan-kegiatan kerja suatu organisasi agar kegiat an - kegiat a n yang sejenis dan saling berhubungan dapat dikerjakan bersama. Hal ini akan tercermin pada struktur formal suatu organisasi, dan tampak atau ditunjukk...
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya